Life is Like Roller Coaster

Jumat, 10 Juni 2011 § 2

"Hidup seperti Roller Coaster,
terkadang itu bisa di atas, dan di bawah.
Namun, Semua itu adalah pilihanmu. Takut atau Enjoy menghadapinya."

Terkadang hidup ini terasa berat dan pahit ketika kita di rundung masalah
Namun percayalah, selalu ada pelajaran yang luar biasa untuk mematangkan pribadi kita 
dalam kehidupan yang sementara ini.
Wake up, and do everything full dinamic

Bukankah Allah berjanji, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan (QS. 94:6)


What's this?

You are currently reading Life is Like Roller Coaster at ♡ My Life is My Adventure ♡.

meta

§ 2 Response to “Life is Like Roller Coaster”